Back to Top

Hi, Guest!

  LOKASI :  Kota Administrasi Jakarta Barat

Bergabung Selama :

BAGIKAN :   

Bagikan :
  • Tenda Tension Membrane
Produk atau jasa ini sudah tidak dijual, silakan hubungi perusahaan bersangkutan untuk keterangan lebih lanjut.

Tenda Tension Membrane

Update Terakhir
:
01 / 12 / 2019
Min. Pembelian
:
0
Dilihat Sebanyak
:
15 kali
Harga
CALL
Bagikan
:

Perhatian !

Perusahaan ini terdaftar sebagai Free Member. Hindari melakukan pembayaran sebelum bertemu penjual atau melihat barang secara langsung. COD (Cash On Delivery) atau bertemu langsung dengan penjual merupakan metode transaksi aman yang kami sarankan.

Detail Tenda Tension Membrane

TENDA TENSION MEMBRANE Adalah salah satu jenis produk tekstil arsitektur yang sedang trendy saat ini dapat di design untuk arsitektur dan interior, dengan pemilihan model tenda yang tepat tentu akan berdampak positif dalam rangka melancarkan strategi pemasaran suatu produk atau menjadi daya tarik suatu tempat dan akan menambah nilai estetika suatu bangunan dan bentuk yang modern sangat cocok, memberikan kesan eksklusif yang sudah banyak dikenal, dipakai dan digunakan, antara lain untuk : plaza, mall, resto, hotel, resort, kampus, sekolah, perumahan, gedung, apartement, lapangan & tempat olah raga, lokasi wisata, kafe, tempat parkir kendaraan atau car port serta bangunan strategis lainnya. Secara umum dapat menyerupai bentuk canopy, awning atau tenda konfensional lainnya, namun Tenda Tension Membrane ini sangat berbeda karena selain memakai bahan semacam serat polyester yang dibungkus oleh lapisan PVC dan PVDF, juga dengan konsep dasar berupa lembaran yang ditarik dan mempunyai karakter struktur unik, nilai seni, serta estetika. Konsep tenda ini dapat digunakan baik dengan atau tidak memakai struktur konstruksi tiang besi sebagai penyangga, karena telah dilengkapi kawat baja ( seling) yang dipasang menyatu sepanjang tepi atau sisi membrane dan alat track yang dipasang pada ujung membrane sehingga bila ditarik akan menegang dan kencang sehingga bila terkena hujan maka air tidak sampai menggenang dan langsung turun, karena dengan sudut kemiringan yang sangat efektif. Tenda Tension Membrane sangat efektif dan efisien bila digunakan pada area atau ruang terbatas yang tidak memungkinkan bila dipasang tiang besi sebagai penyangga karena dapat dikaitkan seperti pada dinding atau media lain yang kuat. Keunggulan & kelebihan Tension Membrane yaitu : 1. Menyerap panas sinar matahari 2. Mengandung bahan acrilyc atau PVDF untuk mencegah agar kotoran tidak melekat 3. Bergaransi 4. Umur pemakaian sampai diatas 5 tahun 5. Dapat dibentuk sesuai keinginan dan estetika 6. Dapat meredam suara air hujan, sehingga suara tidak terlalu berisik Tenda Tension Membrane tidak hanya sekedar penutup atau peneduh saja, namun bisa digunakan sebagai bentuk variasi yang mengandung nilai seni atau artistik dan estetika tinggi yang akan menambah nilai terhadap bangunan disekitarnya. Bahan Tension Membrane yang telah kami gunakan sbb 1. Serge Ferrari ( Perancis) 2. Heytex ( German ) 3. Hiraoka ( Jepang )
Tampilkan Lebih Banyak